Cara Membuat Kontak Pesan Pada Blog Wordpress
Cara mudah membuat kontak pesan pada blog wordpress. Kontak pesan ini berguna untuk pengiriman pesan dari pengunjung blog yang mau mengirim pesan langsung kepada anda. Dengan demikian anda dapat berinteraksi dengan para pengunjung blog anda.
Kontak pesan ini membuatnya cukup mudah, namun kalau sampai salah ya nggak jadi tampil kode pesannya, maka dari itu ikuti tutorial dibawah ini insyaallah kontak pesan anda akan tampil di blog wordpress anda. Sebagai contoh bisa dilihat gambar dibawah ini.
Cara Membuat Kontak Pesan Pada Blog Wordpress |
Jika anda ingin membuatnya lanjut baca cara membuat kontak pesan pada blog wordpress.
1. Silahkan masuk ke blog wordpress anda.
2. Masuk ke dosbar dan buat laman baru kontak anda, bisa anda buat di halaman baru maupun tulisan baru.
3. Pada halaman baru yang ingin anda buat kontak klik tambah formulir kontak, lihat gambar dibawah.
4. Selanjutnya silahkan anda atur sendiri apa saja yang ingin anda tampilkan, ubah sesuai selera sobat dan tambahkan ke pos halaman tersebut.
5. Setelah anda tambah maka nantinya akan muncul kode kontak pesan anda, langsung saja anda publikasikan.
6. Refres blog anda dan lihat hasilnya.
7. Selesai.
Sekarang kontak pesan anda sudah muncul di blog wordpress anda, untuk uji coba silahkan kirim pesan dan cek email anda yang andagunakan untuk blog wordpress anda tersebut, jika ada email masuk dari kiriman anda maka kontak pesan anda sudah selesai. Semoga bermanfaat.
Sekian dan salam jabat tangan.
5. Setelah anda tambah maka nantinya akan muncul kode kontak pesan anda, langsung saja anda publikasikan.
6. Refres blog anda dan lihat hasilnya.
7. Selesai.
Sekarang kontak pesan anda sudah muncul di blog wordpress anda, untuk uji coba silahkan kirim pesan dan cek email anda yang andagunakan untuk blog wordpress anda tersebut, jika ada email masuk dari kiriman anda maka kontak pesan anda sudah selesai. Semoga bermanfaat.
Sekian dan salam jabat tangan.